PELEPASAN
Letakkan sepedamotor pada standard utamanya dan
amankan sepedamotor dengan sebuah katrol atau alat
sejenis.
Lepaskan berikutnya:
- Roda belakang
- Sistem pembuangan gas/knalpot
Lepaskan baut, mur dan left passenger footpeg holder (pemegang pijakan kaki kiri pembonceng).
Lepaskan baut, mur dan right passenger footpeg holder
(pemegang pijakan kaki kanan pembonceng).
Lepaskan brake pedal return spring (pegas pengembalian
pedal rem) dari swingarm (lengan ayun).
Lepaskan mur dan washers pemasangan bawah shock
absorber (peredam kejut) belakang, kemudian lepaskan
shock absorbers dari swingarm.
Lepaskan swingarm pivot nut (mur engsel lengan ayun), pivot
bolt (baut engsel) dan swingarm (lengan ayun).
PEMBONGKARAN
Lepaskan drive chain case packing (paking rumah rantai
roda) dengan melepaskan kaitan lubang paking dari tonjolan
swingarm.
Periksa drive chain case packing terhadap keausan atau
kerusakan.
Ganti bila perlu.
SWING ARM (LENGAN AYUN)
15.13
koko wong acs